Bertempat di Subden Denma Mabes TNI, Jl. Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Sabtu (14/11/2020), Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. didampingi Pangkostrad Letjen TNI Eko Margiyono, Komandan Koopssus TNI Mayjen…
Kategori: NASIONAL
Tingkatkan Kreativitas Anggota, Dispenad Selenggarakan Pendidikan Desain Grafis
JAKARTA, tniad.mil.id – Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Dispenad) menyelenggarakan pendidikan Desain Grafis untuk meningkatkan kreativitas dan kemampuan personel penerangan di jajaran Kotama/Balakpus. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Penerangan Angkatan…
Dua Prajurit TNI Terbaik Gugur di Papua
Jayapura. Kelompok Kriminal Separatis Bersenjata [KKSB] Kembali berulah di Kabupaten Intan Jaya Propinsi Papua, tindakan kejam yang dilakukan kelompok tersebut menyebabkan gugurnya dua Prajurit BKO Koramil Persiapan di Distrik Hitadipa…
47 Satgas TMMD ke 109 Berikan Pengabdian Untuk Negeri di Ujung Tahun 2020
JAKARTA, tniad.mil.id, – Sebanyak 47 Kodim (Satgas TMMD) di 15 Kodam jajaran TNI AD siap memberikan pengabdian terbaiknya untuk negeri di ujung tahun 2020 ini melalui kegiatan TNI Manunggal Membangun…
Pangdivif 1/Kostrad Secara Resmi Menutup Latihan Raider TA 2020 di Cilacap
Cilacap – Panglima Divisi Infanteri (Pangdivif) 1/Kostrad Mayjen TNI Dedy Kusmayadi secara resmi menutup Latihan Raider Satuan Jajaran Kostrad TA. 2020 yang diikuti oleh 499 prajurit di Lapangan Kesatrian Amirul…
Danjen Kopassus Secara Resmi Tutup Pendidikan Komando Angkatan 104 TA. 2020 di Cilacap
Cilacap – Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus) Mayjen TNI I Nyoman Cantiasa, secara resmi menutup pendidikan Komando angkatan ke 104 Tahun Anggaran 2020 dengan ditandai penanggalan tanda siswa,…
Kasad Pimpin Sertijab Pangdam XVI/Pattimura dan Kapushubad serta Laporan Korps Kenaikan Pangkat 20 Pati
JAKARTA – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Andika Perkasa memimpin Serah Terima Jabatan (Sertijab) Pangdam XVI/Pattimura dan Kapushubad, sekaligus menerima laporan korps kenaikan pangkat 20 orang Perwira Tinggi…
Menko Marves Beserta Rombongan Kunjungi Museum Soesilo Sudarman
Cilacap – Dalam rangkaian Kunjungan Kerja (Kunker) ke wilayah Kabupaten Cilacap, Menteri Koordinator (Menko) Bidang Kemaritiman dan Investasi (Marves) Republik Indonesia Jenderal TNI (HOR) (Purn) Luhut Binsar Pandjaitan M.P.A bersama Menteri ESDM RI…
Selepas Kunker di Cilacap, Tiga Menteri RI Berangkat Menuju Jakarta Melalui Bandara Tunggulwulung Cilacap
Cilacap – Setelah melakukan lawatan Kunjungan Kerjanya, Menteri Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia Luhut Basiar Panjaitan meninggalkan Cilacap menuju Jakarta dengan menggunakan pesawat Cessna Citation 560 XLS PK BKS dengan…
Menteri Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia Resmikan Operasional RDF Jeruklegi Cilacap
Cilacap – Dengan ditandai penekanan tombol sirine, Menteri Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia Luhut Binsar Panjaitan, secara resmi meresmikan operasionalisasi pengolahan sampah menjadi bahan bakar alternatif/Resufe Derived Fuel (RDF) TPA…